Sunday, June 9, 2019

Wisata Unik Murah di Malang

indonesian most viral

IndonesianMostViral - Kali ini kita akan bahas destinasi wisata murah yang ada di Malang. di momen liburan saat lebaran banyak yang memanfaatkan untuk pergi berlibur ke tempat-tempat wisata. tak jarang beberapa orang masih kebingungan mencari tempat wisata yang sesuai dengan harapan dan budget yang ada. tapi jangan khawatir kalau anda sedang berada di Malang (kota maupun kabupaten), karena semua tempat wisata yang ada di Malang tergolong masih ramah dikantong jadi bisa dibilang murah kan?. bukan mitos lagi kalau tempat wisata malang sudah menjadi destinasi tujuan wisatawan lokal maupun dari luar kot bahkan wisatawan asing itu karena biaya yang harus dikeluarkan untuk menikmati keindahan wisata yang ada di Malang tidaklah terlalu mahal. 

Daftar Wisata Murah Malang
Berikut ini kami rangkum beberapa tempat Wisata Murah Malang yang mungkin bisa menjadi destinasi ang cocok untuk anda.





1. Alun-Alun Malang
indnesian most viral

Kalau mendengar kata "Alun-Alun" pasti sudah tidak asing lagi bukan?, Iya dari namanya saja sudah bisa dipastikan merupakan tempat yang berada di pusat suatu kota yang menjadi suatu ikon,ciri, atau kebanggaan suatu kota. karena yang kita bahas adalah Alun-Alun Malang sudah pasti berada dikota malang, kenapa Alun-Alun Kota Malang bisa di jadikan destinasi wisata yang murah?, karena tidak ada biaya yang harus dikeluarkan untuk memasuki area dan menikmati fasilitas yang ada di tempat tersebut kecuali biaya parkir untuk anda yang membawa kendaraan. di tempat ini anda bisa menikmati udara sejuk walaupun berada dipusat kota, itu karena banyaknya pohon-pohon rimbun dan tanaman bunga-bunga indah yang di tanam ditempat tersebut. banyak hal yang bisa anda lakukan di tempat ini antara lain : 

  • Ada sarana bermain yang cocok untuk anak-anak 
  • Ada fasilitas WiFi Gratis yang disediakan ditempat ini
  • Tempat yang bersih dan nyaman
  • Ada kolam ikan
  • Dekat dengan tempat ibadah Masjid & Gereja
  • Dekat dengan pasar besar
  • Dekat dengan Mall
semua fasilitas bisa anda dan keluarga nikmati secara gratis, kecuali ingin berbelanja anda harus merogoh kocek lebih dalam, hehee😁😁 






2. Museum Brawijaya
indonesian most viral

Bagi anda yang tertarik dengan dunia sejarah, museum brawijaya bisa jadi destinasi tujuan wisata yang murah untuk anda. harga tiket masuk ketempat ini tidak lebih dari 50rb rupiah, itu artinya masih dalam jangkauan isi dompe anda. di tempat ini anda bisa merasakan suasana sejarah kota malang pada saat penjajahan belanda dimasa lampau. 







3. Kampung Warna-Warni
indonesian most viral

Mendengar namanya saja sudah bisa ditebak ya gaesss,, kampung atau wilayah yang memiliki ciri khas dengan warna warni cat yang berbeda pada setiap rumah yang bisa menjadikan tempat ini sebagai destinasi tujuan wisata murah anda. kenapa dibilang murah??, karena harga tiket masuk ketempat wisata ini tidak lebih dari 10rb rupiah. Bahkan kampung ini sudah terkenal loh di indonesia bahkan sampai keluar negeri karena banyaknya wisatawan asing yang datang ketempat ini karena penasaran dan takjub.

tinggalkan komen untuk tempat-tempat lainnya . .  πŸ˜ŠπŸ˜πŸ˜‚

No comments:

Post a Comment